Warga korban banjir Rawajati mengungsi di bawah Jalan Layang Rawajati, Jakarta, Senin (8/2/2021).

Banjir, DPRD DKI Dorong Pemprov Sediakan Tempat Pengungsian

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Zita Anjani mendorong Pemprov DKI untuk menyediakan tempat pengungsian yang layak bagi para korban banjir. Terutama, di masa pandemi Covid-19 seperti saat ini.  "Menjadi tugas pemprov untuk siapkan itu. Apalagi di kondisi covid begini," kata Zita dalam keterangan tertulisnya, Senin (8/2). Ketua Pansus Banjir DPRD DKI Jakarta itu mengungkapkan, berdasarkan hasil peninjauan yang dilakukan...

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan

Anies: Ada Empat Prinsip Harus Diingat Selama PSBB Transisi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan ada empat prinsip yang harus dipegang dan diingat oleh semua pihak, sebagai kunci keberhasilan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) transisi pada Juni 2020. Anies mengingatkan perlunya disiplin masyarakat dalam menjalankan protokol kesehatan untuk mencegah penularan Covid-19. "Ada empat prinsip yang harus dipegang dan diingat dalam kegiatan apapun selama masa transisi ini,...