Kendaraan antre di Pelabuhan Gilimanuk Bali

Ribuan Kendaraan Terpantau Keluar Bali Jelang Nyepi

REPUBLIKA.CO.ID, NEGARA, BALI -- Antrean panjang terlihat di Pelabuhan Gilimanuk, Kabupaten Jembrana, Jumat (16/3). Ribuan kendaraan berbagai jenis terpantau keluar Bali menjelang Hari Raya Nyepi. Antrean kendaraan mulai terjadi Kamis (15/3) petang, dan diprediksi puncak antrean terjadi Jumat malam ini. Atau sehari sebelum Hari Raya Nyepi Sabtu (17/3)."Agar cepat terurai, kami melakukan pengalihan arus lalu lintas. Khusus kendaraan kecil,...

Dua petugas keamanan adat Bali atau Pecalang memantau pelaksanaan Hari Raya Nyepi Tahun Saka 1938 di Desa Adat Tuban, Badung, Bali, Rabu (9/3).

Begini Suasana Jalanan di Bali Saat Malam Nyepi

REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR -- Provinsi Bali yang berpenduduk sekitar 4,3 juta jiwa dan belasan ribu wisatawan mancanegara di Pulau Dewata, Selasa, tampak hening dan dan gelap saat umat Hindu melaksanakan ibadah Tapa Brata Penyepian menyambut Tahun Baru Saka 1939. Pewarta Antara di Denpasar melaporkan, suasana pagi hingga sore di Kota Denpasar dan Kabupaten Tabanan tampak hening, karena umat Hindu mengurung diri...

PT KAI

Selasa , 28 Mar 2017, 18:52 WIB

Libur Nyepi, Okupansi KA di Yogya Naik 25 Persen

Terminal Jombor

Selasa , 28 Mar 2017, 18:03 WIB

Nyepi, Terminal Jombor Sepi

Sejumlah aktivis menolak remisi untuk koruptor dan bandar narkoba (ilustrasi).

Selasa , 28 Mar 2017, 14:16 WIB

67 Napi Koruptor di Sukamiskin Dapat Remisi Nyepi