Eden Hazard (tengah) berlatih bersama rekan-rekannya di Real Madrid.

Zidane tak Mau Ambil Risiko Soal Kondisi Hazard

REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Eden Hazard kembali disertakan dalam skuad Real Madrid kala menjamu Granada pada jornada ke-15 La Liga Spanyol, Kamis (24/12) dini hari WIB, usai pulih dari cedera. Namun, pelatih Zinedine Zidane memilih untuk tidak menurunkan gelandang serang asal Belgia tersebut di laga yang digelar di Stadion Alfredo di Stefano tersebut.Sejak mengalami cedera otot di laga kontra Alaves,...

Gelandang Real Madrid, Eden Hazard, mengaku kesulitan mengatur pola makan saat melakukan karantina mandiri di tengah pandemi covid-19.

Hazard Sulit Atur Pola Makan Saat Karantina Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gelandang Real Madrid, Eden Hazard, mengaku kesulitan mengatur pola makan saat melakukan karantina mandiri di tengah pandemi covid-19. Karena tidak beranjak dari Kota Madrid, ia menyebut selalu mampir ke dapur untuk makan.Selama karantina, mantan bintang Tottenham Hotspur itu masih berkutat dengan pemulihan cedera. Di satu sisi, ia merasa kesulitan mencari aktivitas lain di rumahnya."Ini sangat sulit,...