Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi.

Menhub: Bandara Panua Pohuwato untuk Perkuat Ekonomi Gorontalo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengatakan, Bandar Udara Panua di Kabupaten Pohuwato, Provinsi Gorontalo yang telah diresmikan oleh Presiden Joko Widodo, akan memperkuat perputaran ekonomi yang ada di daerah tersebut. “Bandara Panua Pohuwato merupakan komitmen pemerintah atas mitigasi wilayah rawan bencana dan juga sebagai pintu gerbang untuk mengembangkan perekonomian di Kabupaten Pohuwato dan Provinsi Gorontalo,” kata Budi dalam...

Rapat Koordinasi Persiapan Angkutan Lebaran Tahun 2024/1445 H di Provinsi Jawa Barat bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Ahad (31/3/2024).

Menhub: 193,6 Juta Pemudik pada Lebaran 2024 Angka Sahih

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menegaskan angka prediksi pergerakan orang saat libur Lebaran 2024 mencapai 193,6 juta orang berasal dari survei sahih (benar).“Saya perlu menegaskan survei 193,6 juta (prediksi pergerakan orang saat Lebaran Idul Fitri 2024), adalah insya Allah merupakan survei yang sahih,” kata Budi usai menghadiri Rapat Kerja Komisi V DPR RI bersama Menteri...