Ketua Umum Partai Gelora, Anis Matta (tengah) saat mengisi acara

'Ekonomi Kreatif Alternatif Perkembangan Ekonomi Indonesia'

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Indonesia pada era industri 4.0 mengalami perkembangan yang begitu pesat dalam bidang ekonomi kreatif. Melalui ekonomi kreatif, Indonesia dinilai dapat menanggulangi krisis perekonomian saat ini. "Ekonomi kreatif bisa menjadi alternatif pengembangan perekonomian Indonesia yang lebih berpotensi sebagai salah satu penopang pertumbuhan ekonomi nasional," ujar Ketua Umum Partai Gelora, Anis Matta, saat acara "Jagongan Gayeng, Posisi Strategis pengusaha...

Wakil Ketua Umum Partai Gelora Fahri Hamzah

Fahri: Gelora Dukung Nasrul Abit-Indra Catri di Sumbar

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Wakil Ketua Umum Partai Gelora Indonesia Fahri Hamzah mengatakan partainya mendukung kepada pasangan Nasrul Abit-Indra Catri pada Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sumatera Barat (Sumbar) yang akan digelar 9 Desember 2020. Nasrul Abit-Indra Catri merupakan pasangan yang diusung Partai Gerindra. "Karena Pak Prabowo sudah menetapkan Nasrul Abit-Indra Catri sebagai pasangan calon pada pilgub Sumbar, Partai Gelora menyatakan dukungan," kata...