Pengamat ekonomi Aviliani. Ekonom Aviliani menilai diperlukan peran untuk menaikkan kelas UMKM di Indonesia.

Aviliani: UMKM di Indonesia Perlu Dinaikkan Kelasnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- UMKM memegang peranan penting di Indonesia karena berdasarkan data Kementerian Koperasi dan UKM, jumlah UMKM pada tahun 2021 telah mencapai 64,19 juta dengan kontribusi terhadap PDB sebesar 61,97 persen atau senilai 8.572,89 Triliun. Sementara itu tenaga kerja yang terserap 97 persen dari total tenaga kerja pada tahun 2022 serta dapat menghimpun sampai 60,4 persen dari total...

Rektor Institut Tazkia Murniati Mukhlisin menerima kunjungan dan silaturrahim Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullah, Kamis (18/11).

IAI Tazkia Tanda Tangani MoU dengan Pemprov Sumbar

REPUBLIKA.CO.ID, SUMATRA BARAT -- Rektor Institut Tazkia Murniati Mukhlisin menerima kunjungan dan silaturrahim Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullah, Kamis (18/11). Sejumlah perjajian kerja sama pun ditandatangani kedua belah pihak. Kerja sama antara Pemerintah Sumatera Barat dan Institut Tazkia terkait penyelenggaraan pengembangan sumber daya manusia (SDM) bidang ekonomi syariah, hukum syariah, pendidikan syariah. Termasuk, program hafidzpreneur dan program internasional, penyelenggaraan kerja sama...