Puncak pneumonia anak terjadi pada November sampai dengan Januari.

Puncak Kasus Pneumonia Anak Diprediksi November-Januari

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah Sakit Anak dan Bunda (RSAB) Harapan Kita menyebut puncak pneumonia anak terjadi pada November sampai dengan Januari. "Kasus pneumonia sering meningkat saat terjadi kenaikan kasus infeksi saluran oleh virus, seperti rhinovirus, adenovirus, respiratory syncytial virus, coronavirus, dan influenza," kata Konsultan Alergi Imunologi Anak sekaligus Plt Direktur Medik dan Keperawatan PKIAN RSAB Harapan Kita, Endah Citraresmi saat...

Artis, presenter, sekaligus politikus Jane Shalimar. Ada beberapa public figure yang meninggal dunia setelah menderita pneumonia, salah satunya Jane Shalimar.

Public Figure yang Meninggal Dunia Setelah Mengidap Pneumonia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pneumonia dapat menyerang siapa saja, dari balita hingga kelompok lanjut usia. Situs resmi Kementerian Kesehatan RI menjelaskan, pneumonia merupakan radang jaringan paru yang dapat disebabkan oleh virus, bakteri, jamur, dan parasit.  Berdasarkan data Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) tahun 2019, pneumonia menyebabkan 14 persen dari seluruh kematian anak di bawah lima tahun, dengan total kematian 740.180 jiwa. Data...