Sejumlah warga bersama Satpol PP Kota Padang membakar pondok yang diduga tempat maksiat di kawasan Bukit Lampu, Padang, Sumbar, Selasa (29/5). (Maril Gafur/Antara)

Pembekingan Tempat Ilegal Oleh Aparat Dinilai Bukan Barang Baru

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Eksekutif Imparsial Poengky Indarti menuding aksi pembekingan tempat ilegal oleh aparat keamanan bukanlah hal baru. Menurut dia, kegiatan tersebut bahkan sudah terjadi sejak zaman kemerdekaan.Karena itu, pihaknya mengaku tak terkejut dengan kegiatan yang dilakukan anggota TNI AL, yakni US dalam melakukan pembekingan warung remang-remang, di Padang, Sumatra Barat. "Kegiatan tersebut bukan barang baru lagi," ujar...