Praveen Jordan (kiri) dan Debby Susanto (kanan)

Kejutan! Praveen/Debby Berhasil Kalahkan Unggulan Cina

REPUBLIKA.CO.ID, BIRMINGHAM-- Kemenangan yang mengejutkan diraih pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Debby Susanto dalam turnamen All England 2015 di Birmingham, Inggris. Secara mengejutkan, Praveen/Debby mengalahkan pasangan unggulan tiga dari Cina, Xu Chen/Ma Jin dengan dua gim langsung. Sejak awal gim pertama, permainan Praveen/Debby sudah langsung melakukan serangan-serangan tajam ke daerah permainan Xu/Ma. Dengan pancingan-pancingan bola di depan net oleh Debby...

Praveen Jordan (kiri) dan Debby Susanto (kanan)

Senin , 12 Jan 2015, 17:11 WIB

Praveen/Debby Targetkan Juara di Malaysia Masters

BCA Indonesia Open 2014

Selasa , 17 Jun 2014, 21:32 WIB

Praveen/Debby Selamatkan Wajah Indonesia