Wali Kota Solo Gibran Rakabuming.

Prabowo Berkunjung ke Solo Sore Ini, Ada Agenda Bersama Gibran?

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Wali Kota Solo Gibran Rakabuming mengungkapkan Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto bakal mendarat di Kota Solo sore ini. Dikatakan, kedatangan Prabowo karena bakal menghadiri peringatan Hari Veteran Nasional yang bakal digelar di UNS Solo besok. Gibran juga menegaskan dirinya akan mendampingi bacapres Gerindra tersebut. "Ke UNS, peringatan Hari Veteran. Ya mendampingi, siapapun tamunya saya dampingi," katanya...

Nonton bareng laga FIFA match day antara Indonesia melawan Argentina dipadati oleh puluhan ribu masyarakat. Kegiatan tersebut digelar melalui videotron yang berada di depan balai kota Solo, Senin (19/6/2023) malam.

Nobar Indonesia VS Argentina di Balai Kota Solo Dipadati Puluhan Ribu Warga

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Nonton bareng laga FIFA matchday antara Indonesia melawan Argentina dipadati oleh puluhan ribu masyarakat. Kegiatan tersebut digelar melalui videotron yang berada di depan Balai Kota Solo, Senin (19/6/2023) malam.  Dari pantauan Republika warga sudah mulai memadai sekitar area venue nobar sekitar pukul 18.45 WIB. Namun, tak berselang lama hingga jalan Jendral Sudirman di depan balai kota Solo sudah...