Akses menuju lokasi permukiman warga ditutup untuk memudahkan upaya pemadaman kebakaran khususnya yang dekat lokasi kebakaran Depo Pertamina Plumpang di Rawa Badak Selatan, Koja, Jakarta Utara, Jumat (3/3/2023).

Tim Gulkarmat: Kondisi Kebakaran TBBM Plumpang dalam Proses Pendinginan Area

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Proses pemadaman kebakaran hebat Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Plumpang, Jakarta Utara sudah dalam proses pendinginan di area dalam Pertamina, Jumat (3/3). Proses pendinginan dimulai sekitar pukul 23.12 WIB, tapi untuk area pemukiman warga situasi masih menyala. “Untuk pemukiman warga situasi masih menyala untuk di dalam area Pertamina situasi pendinginan,” ungkap Humas Gulkarmat Mulat Wijayanto, dalam keterangan tertulisnya,...