Wakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Wamendes PDTT) Budi Arie Setiadi pada Selasa (26/11) malam, menutup Rapat Koordinasi Teknis (Rakortek) transmigrasi 2019 yang digelar di Hotel Sultan, Jakarta.

Sinergitas Wujudkan Daerah Transmigran Mandiri

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Wamendes PDTT) Budi Arie Setiadi pada Selasa (26/11) malam, menutup Rapat Koordinasi Teknis (Rakortek) transmigrasi 2019 yang digelar di Hotel Sultan, Jakarta. Wamendes PDTT Budi Arie mengapresiasi kepada semua pihak khususnya Direktorat Jenderal Pengembangan Kawasan Transmigrasi Kemendes PDTT yang telah memfasilitasi terselenggaranya Rapat Koordinasi Teknis Transmigrasi ini...

Daerah transmigrasi, ilustrasi

Tiga Keluarga Purwakarta Ikut Program Transmigrasi

REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Warga Kabupaten Purwakarta, yang mengikuti program transmigrasi pada 2018 ini jumlahnya minim. Data yang ada di Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi setempat, tercatat hanya tiga kepala keluarga (KK) yang berangkat transmigrasi. Sedikitnya warga yang ikut program ini, disebabkan kuota yang minim. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Purwakarta, Titov Firman, mengakui, tahun ini hanya tiga kepala keluarga...