Seorang petugas menyortir barang pesanan konsumen di Warehouse Lazada, Depok, Jawa Barat (ilustrasi). Lazada menutup akses sejumlah produk impor.

Dukung UMKM Lokal, Lazada Tutup Akses Produk Impor

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lazada mendukung pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Tanah Air terus berkembang. Melalui Gerakan Akselerasi Karya Rakyat (AKAR) Indonesia, perusahaan e-commerce itu menutup akses cross-border sejumlah produk impor. Head of Public Affairs and Public Policy Lazada Indonesia Waizly Darwin menyebutkan, ada tiga klaster impor yang ditutup. Meliputi tekstil dan fashion, makanan dan minuman, serta kerajinan. Ia mengatakan, sudah...

Penerapan perdagangan atau jual-beli dengan cara online diharapkan oleh Wakil Ketua MPR Jazilul Fawaid juga perlu dimanfaatkan oleh para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

UMKM Pakai Media Online, Gus Jazil: Lebih Cepat dan Aman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Teknologi informasi saat ini diaplikasikan dalam semua kehidupan manusia. Hal yang demikian membuat aktivitas manusia menjadi lebih mudah, cepat, dan efisien. Penerapan teknologi informasi yang diaplikasikan dalam dunia perdagangan atau jual-beli, online atau daring, membuat memanjakan para konsumen.  Konsumen tak perlu repot-repot lagi bepergian ke tempat toko untuk mendapatkan barang yang diinginkan. Penerapan perdagangan atau jual-beli dengan cara...