Sabtu 05 Dec 2015 06:20 WIB

Ngegym, Latihan Kardio, atau Angkat Beban Dulu, Ya?

Rep: C01/ Red: Ichsan Emrald Alamsyah
Berolahraga ringan seperti, jogging atau naik turun tangga sangatlah baik guna melindungi kesehatan jantung.
Foto: Republika/Prayogi
Berolahraga ringan seperti, jogging atau naik turun tangga sangatlah baik guna melindungi kesehatan jantung.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketika mendatangi tempat fitnes untuk berolahraga, Anda akan dihadapkan dengan cukup banyak jenis latihan. Terkadang, Anda pun mungkin akan merasa kebingungan untuk melakukan jenis olahraga yang mana terlebih dahulu.

Sebenarnya tak perlu bingung, karena menurut psikis Alex Hutchison, tidak ada patokan pasti mengenai olahraga seperti apa yang perlu dilakukan terlebih dahulu. Jenis latihan olahraga yang perlu Anda lakukan saat di gym sangat tergantung pada tujuan Anda untuk berolahraga, apakah itu untuk kebugaran atau menurunkan berat badan. Pasalnya, tujuan berbeda dalam berolahraga memiliki model olahraga yang berbeda pula.

Jika tujuan Anda berolahraga adalah untuk menjaga kebugaran, Anda bebas untuk memilih melakukan latihan kardio atau latihan kekuatan terlebih dahulu di gym. Karena berdasarkan penelitian, kelompok yang melakukan latihan kardio terlebih dahulu dan kelompok yang melakukan latihan kekuatan terlebih dahulu sama-sama berhasil meningkatkan kemampuan fisik dan kekuatan ototnya dalam tingkat yang sama.

Baca juga:

Terungkap! Ternyata Pramugari Juga Dilatih Cara Mengalahkan Ikan Hiu

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement