Selasa 30 Aug 2011 05:00 WIB

80 Persen Orang Bule Percaya Alien

Beberapa anak terpana menyaksikan jasad yang diduga alien. (ilustrasi)
Foto: AP
Beberapa anak terpana menyaksikan jasad yang diduga alien. (ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID,LONDON – Sebuah jajak pendapat menyebutkan sebanyak 80 persen orang Inggris percaya alien. Demikian hasil jajak pendapat untuk Stargate Universe DVD.

Berdasarkan hasil jajak pendapat tersebut, delapan dari 10 orang Inggris percaya pada mahluk asing. Itu berarti sekitar 80 persen mereka percaya pada alien.

Tidak hanya itu, hasil jajak pendapat juga menyebutkan orang bule percaya pada hari kiamat. Sebanyak 61 persen berpikir dunia akan berakhir dalam 100 tahun.

sumber : www.mirror.co.uk
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement

Rekomendasi

Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement