Kamis 05 Apr 2012 07:58 WIB

Uang Pulsa Anggota DPRD Bekasi Rp 3,8 Miliar?

Rep: Roshma Widiyani/ Red: Endah Hapsari
Ponsel dan pulsa/ilustrasi
Foto: .
Ponsel dan pulsa/ilustrasi

REPUBLIKA.CO.ID, Bekasi---Uang pulsa anggota DPRD Bekasi diduga mencapai Rp 3,8 miliar dalam setahun. Konon, dana ini diambil dari APBD 2012. Besarnya dana tak urung menuai reaksi keras. "Masyarakat miskin masih banyak, tapi anggota DPRD menghabiskan miliaran untuk pulsa," ujar Ketua Serikat Rakyat Miskin Indonesia (SRMI) Bekasi, M. Fauzi.

 

Menanggapi hal ini, Wakil Ketua Tiga DPRD Bekasi Yusuf Nasih mengatakan, hal tersebut sesuai mekanisme yang ada. "Semua kita sesuaikan. Kita bertindak sesuai aturan yang ada, termasuk untuk anggaran komunikasi," katanya.

 

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement