Kamis 17 Jan 2013 11:20 WIB

Hujan.. Banjir.. Listrik Padam.. dan Samsat pun Akhirnya Tutup

Salah satu pelayanan di kantor Samsat (ilustrasi).
Foto: Republika/Musiron
Salah satu pelayanan di kantor Samsat (ilustrasi).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hujan deras dan banjir yang melanda sebagian besar wilayah DKI Jakarta, Kamis, mengakibatkan pelayanan sistem administarsi manunggal satu atap (Samsat) di wilayah Jakarta Barat, Pusat dan Jakarta Utara terganggu.

Sehingga, Samsat diliburkan karena kondisi yang tidak memungkinkan.

Informasi yang dihimpun dari Traffic Management Center (TMC) Polda Metro Jaya, Kamis, menyebutkan kantor Samsat di Jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, hari ini tidak bisa melayani masyarakat.

''Karena, lokasinya tergenang air dan aliran listrik dari PLN dipadamkan,'' sebut laporan TMC Polda Metro Jaya.

sumber : Antara
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement