Selasa 04 Aug 2020 01:15 WIB

 Tyson Fury Petinju Kelas Berat Terbaik 2020

Tyson Fury terpilih sebagai petinju kelas berat terbaik di dunia

Rep: Eko Supriyadi/ Red: Agung Sasongko
Deontay Wilder (Kanan) saat menghadapi Tyson Fury (Kiri).
Foto: EPA-EFE/ETIENNE LAURENT
Deontay Wilder (Kanan) saat menghadapi Tyson Fury (Kiri).

REPUBLIKA.CO.ID,NEW YORK -- Tyson Fury terpilih sebagai petinju kelas berat terbaik di dunia, setelah pertarungannya dengan Deontay Wilder. Dikutip dari thenational, Senin (3/8), Ring Magazine menempatkan Fury di posisi teratas dalam daftar petinju kelas berat, menggeser rivalnya asal Inggris Anthony Joshua yang menempati peringkat kedua.

Keduanya pun akan saling bertemu dalam dua event pada 2021 mendatang, yang akan jadi salah satu pertarungan terbesar dalam sejarah Inggris. Fury, yang juga dikenal sebagai 'Gypsy King', masih tak terkalahkan dalam 31 pertarungan profesionalnya.

Baca Juga

Sementara Joshua pernah kalah oleh Andy Ruiz Jr musim panas tahun lalu. Namun kemudian sukses balas dendam dalam Clash on the Dunes di Arab Saudi Desember lalu.

Berikut daftar 10 petinju terbaik veris Ring Magazine :

1 -Tyson Fury

2 -Anthony Joshua

3 -Dillian Whyte

4 -Deontay Wilder

5 -Luis Ortiz

6 -Alexander Povetkin

7 -Joseph Parker

8 -Michael Hunter

9 -Oscar Rivas

10 -Kubrat Pulev

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اِذَا قُمْتُمْ اِلَى الصَّلٰوةِ فَاغْسِلُوْا وُجُوْهَكُمْ وَاَيْدِيَكُمْ اِلَى الْمَرَافِقِ وَامْسَحُوْا بِرُءُوْسِكُمْ وَاَرْجُلَكُمْ اِلَى الْكَعْبَيْنِۗ وَاِنْ كُنْتُمْ جُنُبًا فَاطَّهَّرُوْاۗ وَاِنْ كُنْتُمْ مَّرْضٰٓى اَوْ عَلٰى سَفَرٍ اَوْ جَاۤءَ اَحَدٌ مِّنْكُمْ مِّنَ الْغَاۤىِٕطِ اَوْ لٰمَسْتُمُ النِّسَاۤءَ فَلَمْ تَجِدُوْا مَاۤءً فَتَيَمَّمُوْا صَعِيْدًا طَيِّبًا فَامْسَحُوْا بِوُجُوْهِكُمْ وَاَيْدِيْكُمْ مِّنْهُ ۗمَا يُرِيْدُ اللّٰهُ لِيَجْعَلَ عَلَيْكُمْ مِّنْ حَرَجٍ وَّلٰكِنْ يُّرِيْدُ لِيُطَهِّرَكُمْ وَلِيُتِمَّ نِعْمَتَهٗ عَلَيْكُمْ لَعَلَّكُمْ تَشْكُرُوْنَ
Wahai orang-orang yang beriman! Apabila kamu hendak melaksanakan salat, maka basuhlah wajahmu dan tanganmu sampai ke siku, dan sapulah kepalamu dan (basuh) kedua kakimu sampai ke kedua mata kaki. Jika kamu junub, maka mandilah. Dan jika kamu sakit atau dalam perjalanan atau kembali dari tempat buang air (kakus) atau menyentuh perempuan, maka jika kamu tidak memperoleh air, maka bertayamumlah dengan debu yang baik (suci); usaplah wajahmu dan tanganmu dengan (debu) itu. Allah tidak ingin menyulitkan kamu, tetapi Dia hendak membersihkan kamu dan menyempurnakan nikmat-Nya bagimu, agar kamu bersyukur.

(QS. Al-Ma'idah ayat 6)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement