Senin 07 Sep 2020 00:05 WIB

Menlu Turki Kritik Pernyataan PM Austria Soal Erdogan

Ancaman utama bagi UE dan nilai-nilainya adalah ideologi terdistorsi, yang diwakili oleh Sebastian Kurz, kata Mevlut Cavusoglu - Anadolu Agency

Ancaman utama bagi UE dan nilai-nilainya adalah ideologi terdistorsi, yang diwakili oleh Sebastian Kurz, kata Mevlut Cavusoglu - Anadolu Agency
Ancaman utama bagi UE dan nilai-nilainya adalah ideologi terdistorsi, yang diwakili oleh Sebastian Kurz, kata Mevlut Cavusoglu - Anadolu Agency

REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA - Menteri Luar Negeri Turki mengkritik Perdana Menteri Austria Sebastian Kurz atas pernyataannya soal presiden Turki.

“Ancaman utama bagi UE dan nilai-nilainya adalah ideologi terdistorsi, yang diwakili oleh Sebastian Kurz,” kata Mevlut Cavusoglu, pada Sabtu, lewat Twitter.

Baca Juga

Pernyataan Cavusoglu muncul setelah pernyataan Kurz, seperti dilaporkan Euronews, yang mengklaim bahwa Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan memperalat Turki di Eropa untuk tujuannya sendiri.

“Politik jelek yang didasarkan pada xenofobia, rasisme, dan Islamofobia ini adalah pola pikir yang sakit-sakitan di zaman kita,” Cavusoglu menekankan.

 

sumber : https://www.aa.com.tr/id/dunia/menlu-turki-kritik-pernyataan-pm-austria-soal-erdogan/1964301
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement