JAKARTA -- Bandara Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, kembali melayani penerbangan umrah pada Sabtu (26/11) oleh Lion Air. Sebelumnya, bandara tersebut sudah melayani penerbangan 224 jamaah umrah pada 20 November 2022 yang dioperasikan Garuda Indonesia. Sebanyak 375 jamaah umrah berangkat dari Bandara Kertajati menuju Madinah, Arab Saudi, pada Sabtu (26/11) menggunakan...
Berita Lainnya