Halo Indonesia menyajikan menu masakan nusantara, mulai dari nasi goreng, ayam geprek, bakso, sate, rendang, hingga pempek.

Halo Indonesia, Hadirkan Petualangan Rasa Nusantara di Seoul

REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL – Menemukan masakan khas Indonesia di Seoul, Korea Selatan (Korsel) tidaklah mudah. Kalau pun ada biasanya sudah disesuaikan dengan selera lidah lokal. Namun, di kawasan 'jantungnya' anak muda Korea Selatan ada sebuah restoran yang menyajikan menu masakan nusantara, mulai dari nasi goreng, ayam geprek, bakso, sate, rendang, hingga pempek yaitu restoran Halo Indonesia. Pemilik Halo Indonesia Feriansyah mengisahkan awal...

BNI Remittance Hong Kong, hadir memberikan solusi dengan membantu PMI lewat menyediakan fasilitas pengiriman uang dari Hong Kong ke Indonesia.

Layanan BNI Bantu PMI di Hong Kong Lebih Mudah Kelola Keuangan Capai Tujuan Finansial

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mengelola uang dari hasil jerih payah sendiri bisa jadi hal yang tak pernah dibayangkan para Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Hong Kong pada lima hingga enam tahun silam. Sebagai pekerja migran, umumnya merek menerima uang gaji hasil pekerjaannya dalam bentuk tunai atau cash dan langsung mengirimkannya melalui jasa pengiriman ke rekening kerabat di Indonesia. Alih-alih tabungan jerih payah...