Pekerja melintas di dekat layar digital pergerakan saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (28/2/2025).

Bursa Asing Tetap Hijau, Faktor Domestik Dinilai Jadi Penyebab IHSG Anjlok

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Wakil Sekjen Perkumpulan Profesi Pasar Modal Indonesia (Propami) Boris Sihar Sirait menilai, kondisi ambruknya Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mencapai lebih dari 5 persen berasal dari faktor dalam negeri. Hal itu dinilai terlihat dari kondisi bursa negara lainnya yang mayoritas tetap hijau. “Di bursa-bursa lain hijau kan, tidak merah ya, jadi kemungkinan besar faktor dalam negeri ya, faktor luar/asing tidak ada,” ujar Boris dalam agenda...

Petugas kebersihan beraktivitas di dekat layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG).

IHSG Ambruk Sampai ke Level 6.270, Ini Penyebabnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat (28/2/2025) sore ditutup melemah seiring pelaku pasar, utamanya asing khawatir di tengah penerapan kebijakan tarif oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. IHSG ditutup melemah 214,85 poin atau 3,31 persen ke posisi 6.270,60. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 turun 27,76 poin atau 3,80 persen...