Lim Huey Teng/REUTERS

Memanfaatkan Limbah Nanas Menjadi Bagian Drone Sekali Pakai

Proyek yang dipimpin oleh Profesor Mohamed Thariq Hameed Sultan di Universitas Putra Malaysia, telah menemukan penggunaan berkelanjutan untuk limbah nanas yang dihasilkan petani di Hulu Langat, sebuah daerah yang berlokasi sekitar 65 km dari ibukota Kuala Lumpur. "Kami mengubah daun nanas menjadi serat yang dapat digunakan untuk aplikasi luar angkasa, pada dasarnya menciptakan drone," katanya kepada Reuters di sebuah lokakarya. Mohamed...

Tom Brenner/REUTERS

Akhirnya Trump Teken RUU Bantuan Corona dan Paket Stimulus

Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump pada hari Minggu (27/12) menandatangani undang-undang bantuan corona sebesar US$ 2,3 triliun (Rp 32,2 kuadriliun) dan paket belanja untuk memulihkan tunjangan pengangguran bagi jutaan orang Amerika dan mencegah penutupan sebagian pemerintahan federal. Presiden AS mengumumkan penandatanganan tersebut melalui sebuah pernyataan pada Minggu (27/12) malam. "Saya menandatangani RUU ini untuk memulihkan tunjangan pengangguran, menghentikan penggusuran,...