Pengunjuk rasa yang mendukung warga Palestina berjalan di Michigan Ave., ketika Presiden Joe Biden mengunjungi pusat kendaraan listrik Ford di dekatnya, Selasa, 18 Mei 2021

Biden Janjikan Bantuan Kemanusiaan dan Rekonstruksi Gaza

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joe Biden menjanjikan bantuan kemanusiaan dan rekonstruksi untuk Gaza. Namun, bantuan rekonstruksi akan diberikan dalam kemitraan dengan Otoritas Palestina dan bukan dengan Hamas, yang oleh Amerika Serikat disebut sebagai organisasi teroris. "Kami akan melakukan ini dalam kemitraan penuh dengan Otoritas Palestina - bukan Hamas - dengan cara yang tidak mengizinkan Hamas untuk mengisi kembali persenjataan militernya," kata Biden. Otoritas...

Warga Palestina shalat di luar Kota Tua Yerusalem, Jumat, (21/7).

Pelajar di Yogyakarta Galang Dana Palestina Berduka

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Ratusan Pelajar SMA di Yogyakarta yang tergabung dalam Pelajar on The Road melakukan rangkaian aksi Pelajar Tanggap #6 :Palestina Berduka yang berlangsung 2-4 Agustus. Sebanyak 30 Sekolah yang tergabung dalam Pelajar on The Road. "Aksi ini berupa penggalangan dana yang dilakukan oleh pelajar di Yogyakarta untuk disumbangkan kepada saudara kita yang berada di Palestina," kata Ketua II...