Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI berencana menyelenggarakan uji kelayakan dan kepatutan terhadap hakim agung dan hakim adhoc HAM terpilih. (ilustrasi).

DPR Bakal Gelar Fit and Proper Test Hakim Agung dan Hakim Adhoc HAM

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI berencana menyelenggarakan uji kelayakan dan kepatutan terhadap hakim agung dan hakim adhoc HAM terpilih. Uji tersebut dilakukan guna menentukan apakah mereka memenuhi syarat untuk mengemban jabatannya. Anggota Komisi III DPR RI Taufik Basari mengatakan tindaklanjut atas pengajuan hakim agung dan hakim adhoc HAM oleh KY sudah dipertimbangkan DPR. Pihak DPR, lanjut...

Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Laksana Tri Handoko. Anggota Komisi VII DPR RI, Mulyanto, mengatakan, format kelembagaan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) yang menggabungkan seluruh tugas dan fungsi riset di kementerian dan lembaga (K/L) tidak berhasil. Dia menilai, BRIN yang diharapkan dapat menyinergikan kelembagaan riset dan teknologi, yang berujung pada peningkatan kinerja invensi dan inovasi, ternyata sampai hari ini belum menghasilkan apa-apa.

Presiden Diminta Tinjau Ulang Kelembagaan BRIN

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi VII DPR RI, Mulyanto, mengatakan, format kelembagaan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) yang menggabungkan seluruh tugas dan fungsi riset di kementerian dan lembaga (K/L) tidak berhasil. Dia menilai, BRIN yang diharapkan dapat menyinergikan kelembagaan riset dan teknologi, yang berujung pada peningkatan kinerja invensi dan inovasi, ternyata sampai hari ini belum menghasilkan apa-apa. "Harus diakui, integrasi...