Bea Cukai Gorontalo kawal ekspor jagung dan tetes tebu di Filipina.

Bea Cukai Gorontalo Kawal Ekspor Jagung dan Tetes Tebu

REPUBLIKA.CO.ID, GORONTALO -- Bea Cukai Gorontalo terus melakukan berbagai upaya untuk menjalankan perannya sebagai fasilitator perdagangan dan asisten industri dalam negeri dengan mendukung ekspor langsung dari Gorontalo, terutama pada masa pandemi seperti sekarang, dukungan untuk tetap menjalankan ekspor sangatlah dibutuhkan. Hal ini diungkapkan Kepala Kantor Bea Cukai Gorontalo, Dede Hendra Jaya, saat pihaknya mengawal pelepasan ekspor jagung dan tetes...