Karyawan beraktivitas di dekat layar yang menampilkan indeks harga saham gabungan (IHSG) di kantor PT Bursa Efek Indonesia (BEI) di Jakarta, Kamis (24/8/2023).

IHSG Ditutup Menguat Seiring Bursa Asia dan Global

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis (28/12/2023) sore, ditutup naik mengikuti penguatan bursa saham kawasan Asia dan global. IHSG ditutup menguat 57,97 poin atau 0,80 persen ke posisi 7.303,89. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 8,34 poin atau 0,86 persen ke posisi 977,07. "Ekspektasi investor yang semakin besar bahwa bank...

Karyawan beraktivitas di dekat layar yang menampilkan indeks harga saham gabungan (IHSG).

IHSG Menguat Jelang Keputusan Suku Bunga The Fed

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa (12/12/2023) pagi bergerak menguat menjelang keputusan suku bunga acuan yang terakhir untuk tahun 2023 dari Federal Reserve (The Fed). IHSG dibuka menguat 16,18 poin atau 0,23 persen ke posisi 7.104,97. Sementara itu kelompok 45 saham unggulan atau Indeks LQ45 naik 3,52 poin atau 0,38 persen ke posisi 940,23. “Perhatian...