Wapres Maruf Amin menanggapi isu Palestina.

Wapres Respons Seruan Boikot Produk Israel, Pemerintah Pantau Efektivitasnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden KH Maruf Amin merespons adanya seruan boikot produk-produk Israel sebagai upaya menghentikan serangan militer ke rakyat sipil Palestina. Kiai Ma'ruf tidak mempermasalahkan aksi seruan, tetapi juga masih memantau efektivitas dari boikot tersebut. Termasuk apakah boikot tersebut berdampak terhadap gencatan senjata yang diharapkan Indonesia bersama negara-negara lain di dunia. "Saya kira itu kita lihat saja nanti itu...