Ilustrasi Mobil Listrik

Luhut: Indonesia Jangan Hanya Jadi Pasar Mobil Listrik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Pandjaitan menilai Indonesia harus bisa mengambil andil dalam perkembangan mobil listrik. Ia mengatakan saat ini pihak BPPT sedang melakukan kajian atas rencana mobil listrik tersebut. "Karena ini kan bisa pengurangan bahan bakar fosil, kalo itu terjadi, kita jangan jadi market orang lain, saya bilang ke BPPT harus bisa kembangkan sendiri....

Tomoki Uchida, Presiden Direktur PT Honda Prospect Motor: Janji Samurai untuk Industri Otomotif Indonesia

Sebagai salah satu negara berpenduduk terbanyak di dunia, In donesia tak ayal menjadi perhatian pelaku industri otomotif. Honda Prospect Motor (HPM) adalah salah satu pelaku yang berusaha memenuhi kebutuhan kendaraanmasyarakat Indonesia. Masih be lum meratanya pendapatan an tara penduduk di Indonesia barat dengan Indonesia timur dilihat sebagai peluang di masa mendatang. Wartawan Republika Agus Raharjo dan fotografer Darmawan berkesempatan...

Sejumlah pekerja melakukan pengecekan tahap akhir mobil The All New Vios & Limo produksi PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) di Pabrik Krawang 2, Kawasan Industri Karawang Internasional City, Jawa Barat, Rabu (18/12).

Rabu , 26 Feb 2014, 01:21 WIB

Industri Otomotif Indonesia Sedang Melejit

Sejumlah pekerja melakukan pengecekan tahap akhir mobil The All New Vios & Limo produksi PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) di Pabrik Krawang 2, Kawasan Industri Karawang Internasional City, Jawa Barat, Rabu (18/12).

Kamis , 06 Feb 2014, 00:18 WIB

Kapan Industri Otomotif Indonesia Salip Thailand?