Aktivitas ekspor impor

Pengusaha Tunggu Juknis Penerapan Permendag 82

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia menunggu petunjuk teknis (juknis) penerapan Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 80 Tahun 2018.  Aturan itu mengatur tentang ketentuan penggunaan angkutan laut dan asuransi nasional untuk ekspor dan impor barang tertentu yang merupakan perubahan kedua atas Permendag Nomor 82 Tahun 2017. Sektor yang wajib memenuhi aturan tersebut adalah...

Indonesia Sudah Punya Pusat Blockchain, Pemerintah Berharap.... (FOTO: Bappenas)

Indonesia Sudah Punya Pusat Blockchain, Pemerintah Berharap...

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia kemarin, Senin (29/7/2019), telah meresmikan Blockchain Center of Excellence and Education (BCEE) di Jakarta. Upaya Kadin ini dinilai sebagai langkah yang tepat. Saat membuka peluncuran Global Blockchain Summit 2019 and BCEE di Jakarta, Menteri PPN/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro mengatakan, upaya tersebut sesuai dengan target jangka panjang Indonesia untuk memiliki pusat sains dan teknologi yang...

Ketum Kadin Indonesia Rosan Perkasa Roeslani (kanan) bersama Ketua Dewan Pertimbangan Kadin Indonesia MS Hidayat (kedua dari kanan) usai peletakan batu pertama pembangunan perluasan unit bisnis pengolahan makanan Kibif di Subang, Jawa Barat, Senin (20/5).

Selasa , 21 May 2019, 01:27 WIB

Ketum Kadin Minta Kibif Jaga Progres

Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) dalam acara malam rembuk pengusaha nasional, di Djakarta Theater, Jakarta, Selasa (23/4). Dalam kesempatan tersebut, Kadin mengajak seluruh pihak untuk menjaga persatuan.

Rabu , 24 Apr 2019, 08:56 WIB

Efek Pemilu, Kadin Jaga Momentum Ekonomi

Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengatakan,Era digital tak bisa hanya dilihat potensi besarnya dalam bidang ekonomi. Namun, ada juga sisi gelapnya. Terutama terkait ancaman terhadap keutuhan Indonesia sebagai bangsa dan negara.

Rabu , 10 Apr 2019, 20:15 WIB

Kadin Petakan Potensi Ekonomi di Jawa Barat

Cafe CEO. (Dari Kiri) Presiden Direktur PT Adaro Energy Tbk Garibaldi Thohir, Ketua Umum Kadin Indonesia Rosan P.Roeslani,Dirut BRI Syariah Moch. Hadi Santoso, Direktur Keuangan dan Oprasional BNI Syariah Wahyu Avianto dan Pemimpin Redaksi Republika Irfan Junaidi menjadi narasumber pada acara Cafe CEO Republika,Jakarta, Jumat (22/3). Diskusi santai tersebut mengambil tema Benerkah Disrupsi Mamatikan Bisnis?

Jumat , 22 Mar 2019, 23:01 WIB

Kadin: Pengusaha Harus Siap Hadapi Era Disrupsi

Penumpang turun dari angkutan umum Mikrolet, di Terminal Kampung Melayu, Jakarta. (ilustrasi)

Jumat , 08 Mar 2019, 09:12 WIB

Kadin Usul Zero Subsidi BBM Angkutan Jalan Raya