Bus TransJakarta tabrak pembatas jalan di Gandaria, Jakarta Selatan

Bus Transjakarta Tabrak Pembatas Jalan di Gandaria

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bus Transjakarta kembali mengalami kecelakaan setelah salah satu armadanya menabrak pembatas jalur Transjakarta di Jalan Sultan Iskandar Muda Gandaria City Jakarta Selatan tepatnya arah Kebayoran Lama pada Jumat (29/10) pagi. Polisi Lalulintas BKO Transjakarta Aiptu Hartono saat ditemui di lokasi mengatakan kecelakaan tunggal tersebut terjadi pukul 04.40 WIB. "Pengakuan pengemudi mengantuk. Dia baru mau operasional. Dari pool...

Sejumlah penumpang menunggu kedatangan Bus Transjakarta.

Anies Jamin Korban Kecelakaan Transjakarta Dapat Tanggungan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjamin korban kecelakaan bus Transjakarta mendapat tanggungan. Tanggungan akan diberikan jika pendapatan harian mereka terganggu karena harus dirawat di rumah sakit.Hal itu dikatakan Anies usai mengunjungi puluhan penumpang yang menjadi korban kecelakaan bus Transjakarta di RSUD Budhi Asih, Jakarta Timur, Senin (25/10) malam. "Bahkan bila mereka memiliki pendapatan harian yang terganggu,...