Mantan pemain timnas Indonesia, Hamka Hamzah. Hamka Hamzah, memperingatkan bagi para calon pengurus PSSI periode 2023 hingga 2027 untuk tidak sekadar menjadikan organisasi sepak bola tanah air sebagai sarana mempermulus tujuan ke bidang politik.

Sindiran dan Pesan Menohok Hamka Hamzah untuk Calon Pengurus PSSI 2023-2027

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan bek tim nasional (timnas) Indonesia, Hamka Hamzah, memperingatkan bagi para calon pengurus PSSI periode 2023 hingga 2027 untuk tidak sekadar menjadikan organisasi sepak bola tanah air sebagai sarana mempermulus tujuan ke bidang politik."Selama ini kita dihadapkan oleh 30 persen yang hanya benar-benar ingin memajukan sepak bola dengan 70 persen lainnya lebih fokus dijadikan sebagai batu...

Sekjen PSSI Yunus Nusi mengakui kapasitas Erick Thohir yang mencalonkan diri sebagai Ketum PSSI periode 2023-2027. (ilustrasi).

Yunus Nusi Akui Kapasitas Erick Thohir Sebagai Calon Ketum PSSI

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekjen PSSI Yunus Nusi mengakui kapasitas Erick Thohir yang mencalonkan diri sebagai Ketum PSSI periode 2023-2027. Menurut Yunus, Erick yang mempunyai segudang pengalaman di industri olah raga bisa membawa sepak bola Indonesia ke arah yang lebih baik. Pemilihan pengurus baru PSSI akan dilakukan saat Kongres Luar Biasa (KLB) pada 16 Februari 2023. "Pak Erick didukung oleh sebagian...