#krl-tabrak-metromini
Ahad , 06 Dec 2015, 11:37 WIB
Kecelakaan KRL, Jonan Imbau Gubernur Tertibkan Metromini
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kereta Listrik Commuter Line mengalami kecelakaan di perlintasan Muara Angke, Jakarta Utara. Kecelakaan tersebut melibatkan sebuah bus metromini. Belasan penumpang metromini pun dikabarkan tewas. Sementara seluruh...
Ahad , 06 Dec 2015, 11:33 WIB
Banyak Korban Tewas Metromini vs KRL Dalam Kondisi Mengenaskan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Metromini jurusan Kota-Kalideres dan kereta 1528 jurusan Jatinegara-Angke terlibat kecelakaan maut. Diperkirakan ada 13 korban tewas dalam kecelakaan itu yang kondisinya tak lagi utuh. (Baca: KRL Tabrak Metromini di Angke) Kapolsek Tambora Kompol Wirdhanto mengatakan terdapat 13 korban tewas dan tujuh orang korban selamat. Kesemua korban sudah dievakuasi baik di RS Tarakan, RS Cipto Mangunkusumo dan...
Ahad , 06 Dec 2015, 10:40 WIB
KRL vs Metromini di Muara Angka Tewaskan Setidaknya 11 Orang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Peristiwa tertabraknya sebuah metromini dengan KRL...