Benjamin Bourigeaud (Kiri) dari Rennes dan Ismael Bennacer dari Milan beraksi pada babak play-off babak sistem gugur Liga Eropa UEFA, pertandingan sepak bola leg kedua antara Stade Rennes dan AC Milan di Rennes, Prancis, Jumat (23/2/2024) dini hari WIB.

In Picture: AC Milan Lolos ke 16 Besar Liga Europa Walau Kalah dari Rennes

REPUBLIKA.CO.ID,   RENNES. --  Pertandingan sepak bola leg kedua antara Stade Rennes dan AC Milan play-off babak sistem gugur Liga Eropa UEFA,di Rennes, Prancis, Jumat (23/2/2024) dini hari WIB.  AC Milan dipaksa kalah 2-3 oleh tim tuan rumah Rennes dalam duel leg kedua play-off fase gugur Liga Europa 2023/2024 di Roazhon Park. Meski begitu, Milan tetap lolos dengan agregat...

Para pemain Leverkusen melakukan selebrasi setelah mencetak gol keunggulan 3-0 selama pertandingan sepak bola Grup H Liga Eropa antara Bayer 04 Leverkusen dan Molde FK di Leverkusen, Jerman, Jumat (15/2023) dini hari WIB.

Bayer Leverkusen Sapu Bersih Semua Pertandingan Fase Grup Liga Europa

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Bayer Leverkusen menyapu bersih semua pertandingan fase grup Liga Europa, setelah mengukir kemenangan 5-1 pada pertandingan melawan Molde di BayArena, Leverkusen, Jumat (15/12/2023) dini hari WIB. Leverkusen asuhan pelatih Xabi Alonso memuncaki klasemen akhir Grup H dengan 18 poin, dan memastikan lolos ke 16 besar. Sedangkan Molde tersingkir setelah mereka hanya menduduki posisi ketiga dengan tujuh poin, demikian...