Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo .

Amankan Arus Mudik, Polri Gelar Operasi Ketupat Mulai 18 April

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Guna mengamankan dan melancarkan aktivitas mudik Idul Fitri 1444 Hijriah, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan, operasi ketupat akan dilakukan mulai 18 April sampai 1 Mei 2023. Sigit menjelaskan, saat ini Polri pun sudah melangsungkan operasi rutin pengamanan sebelum operasi ketupat berlangsung. Bahkan seusai operasi selesai, menurutnya kegiatan pengamanan tetap dilakukan. Ia menuturkan, kegiatan ini sebagai antisipasi dari uraian Kementerian...

Calon penumpang menunggu jadwal keberangkatan bus di Terminal Terpadu Pulo Gebang, Jakarta, Jumat (26/3/2021). Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy mengatakan Pemerintah melarang mudik lebaran 2021 pada 6-17 Mei 2021, keputusan tersebut diambil dengan mempertimbangkan risiko penularan COVID-19 yang masih tinggi terutama pasca libur panjang.

Polisi Siapkan Operasi Ketupat Meski Mudik Dilarang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri, Brigjen Pol Rusdi Hartono, mengatakan pihaknya menyiapkan rencana pengamanan Lebaran Idul Fitri 2021 dengan menggelar Operasi Ketupat. Kegiatan tahunan tersebut, nantinya disesuaikan dengan kebijakan pemerintah terkait larangan mudik Idul Fitri 2021."Dalam kegiatan pengamanan mudik Lebaran Polri akan gelar operasi ketupat dan rencana operasi ketupat yang akan dilaksanakan disesuaikan...