Pasar Tomang Barat siapkan protokol kesehatan selama PSBB Transisi. Ilustrasi.

Pasar Tomang Barat Siapkan Protokol Kesehatan

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Pasar Tomang Barat bersiap menjalankan protokol kesehatan Covid-19 selama masa transisi pembatasan sosial berskala besar (PSBB). Persiapan tersebut dipantau langsung oleh Wali Kota Jakarta Barat Rustam Effendi, Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Audie S Latuheru, dan Dandim 0503/JB Kolonel Kav Valian Wicaksono Maghdi."Kita pastikan di pasar ini sudah diberlakukan protokol kesehatan antara lain pengunjung di sini...

Hampir seluruh pasar tradisional di Kota Sukabumi dipadati warga yang berbelanja. Ilustrasi.

Warga Sukabumi Padati Pasar Kendati Ada PSBB

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI - Ribuan warga nekat berdesakan dan memadati pasar tradisional yang ada di Kota Sukabumi untuk membeli kebutuhan hari raya Lebaran. Mereka memadati pasar meski pemerintah setempat sudah menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk mencegah penyebaran Covid-19.Pantauan di lokasi, hampir seluruh pasar tradisional di Kota Sukabumi, Jawa Barat dipadati ribuan warga yang berbelanja. Warga berbelanja berbagai kebutuhan...