Keluarga (ilustrasi). Keluarga berperan penting untuk mencegah tawuran remaja yang marak terjadi, bahkan saat bulan Ramadhan.

Wali Kota Jakut Minta Kepala Sekolah Tangani Laporan Pelajar Tawuran

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wali Kota Jakarta Utara Ali Maulana Hakim meminta kepala sekolah untuk menangani laporan pelajar yang terlibat tawuran maupun terlibat pada kasus-kasus yang berhadapan dengan hukum lainnya. "Apabila terjadi atau mendapati anak berkasus kekerasan atau bullying, pembebasan (pelajar berhadapan hukum yang ditahan polisi) harus melibatkan kepala sekolah," kata Wali Kota Jakarta Utara Ali Maulana Hakim kepada wartawan di Jakarta...

Orang tua calon peserta didik berkonsultasi dengan petugas terkait pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Posko Pelayanan PPDB 2023 di SMA Negeri 70 Jakarta, Kamis (25/5/2023).

In Picture: Pemprov DKI Buka Posko PPDB 2023

REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA -- Petugas memberikan penjelasan kepada orang tua calon peserta didik terkait pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Posko Pelayanan PPDB 2023 di SMA Negeri 70 Jakarta, Kamis (25/5/2023). Pemerintah Provinsi DKI Jakarta telah membuka posko layanan PPDB 2023 mulai dari jenjang sekolah dasar (SD) hingga sekolah menengah atas...