Pesepak bola Persebaya Surabaya Muhamad Kasim Botan terjatuh saat berebut bola dengan pesepak bola Persib Bandung pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (7/10/2023). Persebaya Surabaya dikalahkan oleh Persib Bandung dengan skor 2-3.

Babak Perrtama, Persebaya Ungguli Persib di BRI Liga 1

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Duel klasik terjadi dalam lanjutan BRI Liga 1 pekan-16 yang berlangsung Sabtu (7/10/2023). Tuan rumah Persebaya Surabaya menghadapi Persib Bandung. Dalam laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya ini, tuan rumah Persebaya sementara unggul 2-1 hingga akhir babak pertama. Pertandingan baru berjalan tiga menit, tim tamu sudah berhasil menjebol gawang tuan rumah. Gol dicetak...

Gelandang serang PSS Sleman, Ricky Dwi mencoba menembak bola ke gawang Persebaya Surabaya pada pekan ke-8 pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (26/8/2023). Pada pertandingan ini PSS Sleman harus berbagi poin dengan Persebaya Surabaya usai bermain imbang 0-0.

Persebaya Antisipasi Pemain Sayap dan Penyerang Borneo FC

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Pelatih careteker Persebaya Surabaya Uston Nawawi menyiapkan skema untuk mengantisipasi pemain sayap dan penyerang Borneo FC pada laga pekan kesebelas Liga 1 Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Ahad (3/9/2023). "Yang menjadi fokus saya adalah mengantisipasi pemain sayap dan penyerang Borneo karena memiliki kualitas bagus, termasuk eksekusi bola matinya juga," ucap Uston dalam keterangannya di Surabaya, Jumat...