Pelatih Manchester United (MU) Erik Ten Hag pada final Piala Liga Inggris atau Carabao Cup 2022/2023 di Wembley, Senin (27/2/2023). Ten Hag membawa MU mengakhiri puasa gelar dengan menjuarai Carabao Cup mengalahkan Newcastle United di final.

Cerita Erik Ten Hag Soal Tariannya dengan Martinez dan Anthony Usai MU Juara Piala Carabao

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Ada selebrasi yang sedikit berbeda ditunjukan Erik ten Hag usai memimpin Manchester United (MU) merengkuh gelar juara Piala Liga Inggris (Piala Carabao), Senin (27/2/2023) dini hari WIB. Di salah satu sudut Stadion Wembley, pelatih asal Belanda itu terlihat menari singkat bersama Lisandro Martinez dan Antony. Ten Hag, Martinez, dan Antony terlihat menari dengan hentakan kaki dan irama yang...

Antony dari Manchester United, kanan, merayakan gol dengan Bruno Fernandes.

Ten Hag Pastikan Hubungan Antony dengan Bruno Fernandes Baik-Baik Saja

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih Manchester United (MU) memastikan tak ada masalah antara Antony Matheus dos Santos dengan Bruno Fernandes. Antony dan Fernandes terlihat adu mulut saat United jumpa Crystal Palace beberapa hari lalu. Duel di Shelhurst Park, London, berkesudahan imbang 1-1. Antony sepertinya kesal pada rekan setimnya. Sang winger disebut-sebut sampai mengeluarkan kata-kata kasar. Insiden tersebut, masih ramai diperbincangkan. Awak media meminta...