Pegawai menata produk kerajinan berbahan kain goni (ilustrasi). Pemerintah meminta perbankan perbankan untuk memperbanyak akses kredit kepada pelaku UMKM.

Wamenkeu Minta Perbankan Perbanyak Akses Kredit ke UMKM

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Pemerintah meminta perbankan perbankan untuk memperbanyak akses kredit kepada pelaku UMKM. Hal ini untuk mendukung pencapaian target kredit atau pembiayaan perbankan 30 persen bagi UMKM pada 2025. Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan, Kemenkeu akan  membantu perbankan terkait kerangka kebijakan untuk membantu pencapaian target 30 persen kredit untuk UMKM. "Bapak Presiden menyampaikan seyogianya alokasi perbankan bagi UMKM sebesar 30...

Gebernur Jawa Barat Ridwan Kamil.

Ridwan Kamil Ajak Kejaksaan Tinggi Gunakan Produk Dalam Negeri

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengajak Kejaksaan Tinggi Jabar berkolaborasi. Tujuannya, untuk meningkatkan penggunaan produk dalam negeri dengan memaksimalkan marketplace.  "Sejak 2019, Pemprov Jabar telah mendorong UMKM untuk bekerja sama dengan marketplace. Itu karena saya ingin belanja dalam negerinya itu ke Jawa Barat," ujar Ridwan Kamil yang akrab disapa Emil, dalam acara Ngabuburit Bareng Kajati tentang Peningkatan Penggunaan...