DPR Tetapkan 50 RUU Prolegnas Prioritas 2020 . Foto: Ilustrasi Gedung DPR

DPR Tetapkan 50 RUU Prolegnas Prioritas 2020

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- DPR RI telah menetapkan 50 RUU yang masuk ke dalam program legislasi nasional (prolegnas) prioritas tahun 2020. Rencananya, ke-50 RUU tersebut akan disetujui dalam Rapat Paripurna yang digelar pada Selasa (21/1)."Pada prinsipnya seluruh fraksi setuju terhadap 50 ruu yang kita tetapkan hari ini," ujar Ketua Baleg DPR RI Supratman Andi Agtas di Gedung Nusantara II, Kompleks...