Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti berjalan meninggalkan Istana Merdeka usai melakukan pertemuan tertutup dengan Presiden Joko Widodo di Jakarta, Rabu (16/9).

Susi Ajak Menperin dan Mendag Bahas Garam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti meminta Menteri Perindustrian Saleh Husin dan Menteri Perdagangan Thomas Lembong duduk bersama dalam satu diskusi serius untuk mencari solusi masalah garam. Susi mencatat kebutuhan garam industri nasional hanya sekitar 1,1 juta ton garam industri. Namun Kemendag membuka keran impor lebih besar dari itu, sekitar 1,5 juta ton garam. Angka ini harusnya...

Menteri Perdagangan Thomas Lembong (kanan) berjalan keluar seusai pertemuan tertutup dengan Presiden Joko Widodo membahas kebijakan untuk mengatasi penurunan ekonomi Indonesia di Kantor Kepresidenan, Jakarta, Kamis (27/8).

Jumat , 04 Sep 2015, 04:32 WIB

Menteri Thomas Berkomitemen Cegah PHK

Menteri Perdagangan Thomas Lembong (kanan) berjalan keluar seusai pertemuan tertutup dengan Presiden Joko Widodo membahas kebijakan untuk mengatasi penurunan ekonomi Indonesia di Kantor Kepresidenan, Jakarta, Kamis (27/8).

Senin , 31 Aug 2015, 15:53 WIB

Mendag Lembong Temui Susi, Apa Hasilnya?

Mantan Menteri Perdagangan Rachmat Gobel (kanan) bersama Menteri Perdagangan Thomas Lembong (kiri) menyalami pejabat eselon I Kementerian Perdagangan usai serah terima jabatan di Kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta, Rabu (12/8).

Kamis , 27 Aug 2015, 11:33 WIB

Cegah Korupsi, Kemendag Gandeng KPK