Senin 21 Jun 2010 17:34 WIB

Israel Izinkan Semua Barang Sipil Masuk Gaza

REPUBLIKA.CO.IDJERUSALEM--Israel akan mengizinkan semua barang "sipil" memasuki Jalur Gaza namun tetap melarang pengiriman senjata ke wilayah yang dikuasai Hamas itu, kata seorang pejabat Israel, Minggu.

"Kami mengizinkan masuknya barang sipil untuk penduduk sipil di Jalur Gaza," kata seorang pejabat tinggi di kantor Perdana Menteri Benjamin Netanyahu kepada AFP.

sumber : ant/AFP
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement

Rekomendasi

Advertisement
Advertisement