Rabu 22 Jun 2011 15:00 WIB

Polisi Inggris dan FBI Bekuk Hackers yang Bobol Situs CIA

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON (ANP/AFP) - Polisi Inggris bersama biro investigasi federal Amerika Serikat, FBI,

menangkap laki-laki berusia 19 tahun atas tuduhan meng-hack situs-situs web.

Ia konon bertanggung jawab atas serangan digital terhadap dinas intelijen Amerika CIA,

Senat Amerika, perusahaan elektronik Sony dan perusahaan-perusahaan lainnya.

   

Pada Selasa (21/6) kemarin Scotland Yard mengumumkan pria itu ditangkap Senin (20/6) malam di sebuah rumah di Inggris tenggara. Ia diinterogasi di London.

   

Katanya dia anggota persatuan hackers Lulz Security. Kelompok itu mengklaim serangan-serangan digital beberapa bulan lalu. Menurut kelompok itu maksud serangan-serangan adalah menunjukkan bahwa pengamanan situs-situs web tidak memadai.

 

sumber : RNW
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
يٰبَنِيْٓ اٰدَمَ لَا يَفْتِنَنَّكُمُ الشَّيْطٰنُ كَمَآ اَخْرَجَ اَبَوَيْكُمْ مِّنَ الْجَنَّةِ يَنْزِعُ عَنْهُمَا لِبَاسَهُمَا لِيُرِيَهُمَا سَوْاٰتِهِمَا ۗاِنَّهٗ يَرٰىكُمْ هُوَ وَقَبِيْلُهٗ مِنْ حَيْثُ لَا تَرَوْنَهُمْۗ اِنَّا جَعَلْنَا الشَّيٰطِيْنَ اَوْلِيَاۤءَ لِلَّذِيْنَ لَا يُؤْمِنُوْنَ
Wahai anak cucu Adam! Janganlah sampai kamu tertipu oleh setan sebagaimana halnya dia (setan) telah mengeluarkan ibu bapakmu dari surga, dengan menanggalkan pakaian keduanya untuk memperlihatkan aurat keduanya. Sesungguhnya dia dan pengikutnya dapat melihat kamu dari suatu tempat yang kamu tidak bisa melihat mereka. Sesungguhnya Kami telah menjadikan setan-setan itu pemimpin bagi orang-orang yang tidak beriman.

(QS. Al-A'raf ayat 27)

Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement