Sabtu 05 Dec 2015 07:55 WIB

Pergantian Tahun Bisa Terjadi 2 Kali dalam Semalam, Kok Bisa?

Rep: c01/ Red: Ani Nursalikah
Kembang api di malam tahun baru. Ilustrasi
Foto:

Swedia dan Finlandia

Negara-negara di Eropa terkenal memiliki perbedaan waktu yang cukup membingungkan. Salah satunya ialah perbedaan waktu di dua negara yang bertetangga yang dipisahkan oleh Sungai Muonio, yaitu Swedia dan Finlandia. Finlandia memiliki standarisasi waktu GMT+2 sedangkan Swedia memiliki standarisasi waktu GMT+1.

Untuk bisa merasakan dua kali momentum tahun baru 2016, Anda dapat menyambut tahun baru terlebih dahulu di sisi timur Sungai Muomio yang berada di Finlandia. Setelahnya, Anda bisa berjalan menyebrangi jembatan untuk menuju sisi lain Sungai Muonio di Swedia dan kembali menanti detik-detik datangnya tahun baru 2016.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement