Senin 28 Sep 2020 10:00 WIB

Jumlah Bitcoin untuk Ditambang Kini Sisa 2,5 Juta BTC

Jumlah Bitcoin untuk Ditambang Kini Sisa 2,5 Juta BTC

Rep: wartaekonomi.co.id/ Red: wartaekonomi.co.id
Jumlah Bitcoin untuk Ditambang Kini Sisa 2,5 Juta BTC. (FOTO: Unsplash/Dmitry Demidko)
Jumlah Bitcoin untuk Ditambang Kini Sisa 2,5 Juta BTC. (FOTO: Unsplash/Dmitry Demidko)

Warta Ekonomi.co.id, Jakarta

Bitcoin yang hanya diterbitkan sebanyak 21 juta Bitcoin (BTC) sekarang hanya memiliki sisa di bawah 2,5 juta BTC untuk ditambang.

Dalam sebuah tweet, ChartBTC mengatakan jumlah Bitcoin yang beredar telah melewati angka 18,5 juta BTC seperti dikutip Cointelegraph, Senin (28/9/2020). Ini berarti, tersisa kurang dari 2,5 juta BTC atau sekitar 11,9% dari total Bitcoin yang akan dihasilkan.

Baca Juga: Jika Tak Ada Aral Melintang, Bitcoin di Israel Bebas Pajak Capital Gain