Cuaca Ekstrem, Ketua DPRK Banda Aceh Minta Dinas Terkait Siaga Penuh

Cuaca Ekstrem, Ketua DPRK Banda Aceh Minta Dinas Terkait Siaga Penuh

Ketua DPRK Banda Aceh Farid Nyak Umar, ST (Kanan). Foto: Humas DPRK Banda Aceh - Angin kencang disertai hujan lebat melanda kota Banda Aceh dan sekitarnya sejak Sabtu (28/05) hingga Minggu (29/05), mengakibatkan banyak pohon tumbang serta atap rumah warga terbang dibawa angin. Juga jalan-jalan seputaran kota Banda Aceh menyebabkan terganggunya aktifitas masyarakat pengguna jalan. Ketua DPRK Banda Aceh Farid Nyak...

Sejumlah pengungsi etnis Rohingya berada di tempat penampungan sementara di Desa Alue Buya Pasie, Kecamatan Jangka, Bireun, Aceh,  Ahad (6/3/2022). Sebanyak 114 orang etnis Rohingya yang terdiri dari 58 laki-laki, 21 perempuan dan 35 anak-anak kembali terdapar di perairan Aceh pada Minggu dinihari sekitar pukul 03.00 WIB.

Sebanyak 114 Imigran Rohingya Terdampar di Aceh, Banyak Anak-Anak

REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH— Sebanyak 114 imigran etnis Rohingya terdampar Kuala Muara Raja, Kecamatan Kuala, Kabupaten Bireuen, Aceh.  Panglima Laot Bireuen Badruddin yang dihubungi dari Banda Aceh, Ahad (7/3/2022), mengatakan imigran Rohingya tersebut terdampar di Kuala Muara, Ahad (6/3) sekira pukul 02.00 WIB. "Saat ini, para imigran Rohingya tersebut ditempatkan di meunasah Gampong atau Desa Alue Buya Pasie di Kecamatan Ganda Pura, Kabupaten...