Warga beraktivitas saat pemukimannya terendam banjir di Jakarta (ilustrasi). BNPB menyebut banjir yang melanda beberapa kawasan di DKI Jakarta hari ini bisa cepat teratasi.

Ini yang Dilakukan BNPB Agar Banjir di Jakarta Cepat Teratasi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pimpinan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan, situasi bencana banjir yang melanda beberapa kawasan di DKI Jakarta hari ini bisa cepat teratasi. Ada beberapa upaya yang dilakukan BNPB sehingga banjir tidak makin meluas. "Menyiagakan pompa air bergerak, rumah pompa, dan petugas di titik terdampak jadi kunci banjir cepat teratasi," kata Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul...

Sebuah mobil terendam banjir di kawasan pemukiman di Denpasar, Bali. (ilustrasi). DLHK meminta warga Bali mewaspadai dampak baniir hingga Maret 2024.

Warga Bali Diminta Antisipasi Dampak Musim Hujan Hingga Maret

REPUBLIKA.CO.ID, DENPASAR -- Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Provinsi Bali, I Made Teja, meminta warga mengantisipasi dampak dari musim penghujan hingga Maret. Hal ini seiring curah hujan tinggi selama sepekan dengan puncaknya pada Sabtu (27/1/2024). “Pasti seperti ini sampai akhir Februari. Pengalaman saya begitu, kalau Februari sampah akan cukup banyak. Kami arahkan di desa-desa supaya antisipasi, termasuk di...