Bintang Paris Saint-Germain (PSG) Lionel Messi. Messi jadi pemain dengan tendangan yang paling banyak membentur tiang gawang di lima liga top Eropa musim 2021/2022 ini.

Messi Lagi Apes, Jadi Pemain Paling Banyak Tendang Bola Kena Tiang Gawang

REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Lionel Messi mungkin belum memberikan dampak signifikan untuk Paris Saint-Germain (PSG) seperti yang diharapkan banyak orang terhadapnya. Messi bergabung ke PSG dengan status bebas transfer setelah meninggalkan Barcelona.Tapi pemain internasional Argentina itu kesulitan untuk menjaga kebiasaannya mencetak gol di Ligue 1 Prancis. Tapi jika melihat angka, perfoma Messi juga tidak terlalu buruk. Dikutip dari Marca, Selasa...

Penyerang PSG, Kylian Mbappe.

Pochettino Yakin Kylian Mbappe akan Bertahan di PSG

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Paris Saint-Germain (PSG) Mauricio Pochettino meyakini penyerang Kylian Mbappe akan bertahan di Les Parisiens pada musim ini. Dikutip dari Football-Espana, Senin (30/8), Pochettino mengatakan, hingga saat ini Mbappe adalah pemain PSG dan industri sepak bola selalu penuh dengan rumor."Mbappe adalah pemain kami. Industri sepak bola penuh dengan rumor," ujar Pochettino dilaporkan Mundo Deportivo.Pelatih asal Argentina...