Warga mengunjungi stan pameran saat kegiatan Bali Digital Fest 2022 di kawasan Sanur, Denpasar, Bali. Transformasi digital yang membawa perubahan pada pelbagai aspek kehidupan masyarakat, terutama di sektor ekonomi, juga membawa bahaya dan risiko sehingga diperlukan payung hukum untuk melindungi pengguna teknologi digital.

Transformasi Digital Perlu Payung Hukum Perlindungan Konsumen

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA –- Transformasi digital yang membawa perubahan pada pelbagai aspek kehidupan masyarakat, terutama di sektor ekonomi, juga membawa bahaya dan risiko sehingga diperlukan payung hukum untuk melindungi pengguna teknologi digital. "Perlindungan ini tidak semata mencakup perlindungan konsumen dalam sebuah lanskap ekonomi digital, namun juga perlindungan kebebasan sipil dalam sistem demokrasi yang membalut perekonomian tersebut,” ujar Peneliti Center for Indonesian Policy...

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengajak mahasiswa menjadi wirausaha guna memanfaatkan potensi ekonomi digital di Tanah Air. Potensi tersebut bisa mencapai Rp 5.400 triliun.

Menkop Ajak Mahasiswa Berwirausaha Manfaatkan Ekonomi Digital

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengajak mahasiswa menjadi wirausahawan guna memanfaatkan potensi ekonomi digital di Tanah Air. Potensi tersebut bisa mencapai Rp 5.400 triliun. "Potensi ekonomi digital di Indonesia sebesar Rp 5.400 triliun harus bisa dimanfaatkan para wirausahawan mapan baru dari kalangan kampus (mahasiswa) berbasis anak muda inovatif dan berpendidikan tinggi," kata Teten saat menjadi keynote...